Senin, 04 Oktober 2010

Pertemuan pertama praktikum ANN+P

ANN = Artifical Neural Network

ANN atau Jaringan syaraf tiruan merupakan cabang ilmu multi disiplin yang meniru cara kerja otak makhluk hidup salah satu yang ditiru adalah bentuk neurolnya atau sel saraf.

Jaringan saraf tiruan dapat menyelesaikan persoalan yang rumit atau tidak mungkin jika diselesaikan dengan menggunakan komputasi secara konfesional.

ANN adalah sistem komputasi dimana arsitektur dan operasi diilhami dari pengetahuan tentang sel syaraf biologi didalam....

Otak manusia juga hewan terdiri atas sel-sel yang disebut neuron. Dibandingkan dengan sel-sel lain yang selalu mereproduksi dirinya kemuadian mati, neuron memiliki keistimewaan yaitu tidak mati. Hal ini menyebabkan informasi yang tersimpan didalamnya dapat bertahan.

Diperkirakan otak manusia terdiri dari 10^9 neuron dan terdapat 100 jenis neuron yang telah diketahui.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar